Analisis Keadilan dalam Akad Mudharabah: Perspektif Hukum Islam dan Regulasi Perbankan Syariah di Indonesia

Penulis

  • Paisah Nurul Hidayah UIN Sunan Gunung Djati Bandung
  • Nuralika Yepsi Sarmilantiva Said UIN Sunan Gunung Djati Bandung
  • Dedah Jubaedah UIN Sunan Gunung Djati Bandung

DOI:

https://doi.org/10.59908/islamica.v8i2.133

Kata Kunci:

mudharabah, keadilan, perbankan syariah, hukum islam, regulasi keuangan

Abstrak

Mudharabah merupakan salah satu akad utama dalam perbankan syariah yang mencerminkan prinsip bagi hasil (Profit and Loss Sharing/PLS). Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis implementasi prinsip keadilan dalam akad mudharabah berdasarkan perspektif hukum Islam dan regulasi perbankan syariah di Indonesia. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan yuridis normatif, penelitian ini mengkaji ketentuan hukum, praktik di lembaga keuangan syariah, serta kesesuaiannya dengan konsep keadilan dalam Islam. Hasil penelitian menunjukkan bahwa meskipun akad mudharabah telah mematuhi prinsip syariah, masih terdapat tantangan dalam distribusi keuntungan yang adil dan pembagian risiko yang seimbang. Kebaruan penelitian ini terletak pada analisis perbandingan regulasi serta implementasi akad mudharabah di bank syariah dan lembaga keuangan non-bank. Kontribusi penelitian ini adalah memberikan rekomendasi untuk penyempurnaan regulasi dan strategi dalam meningkatkan keadilan dalam akad mudharabah

Referensi

Amin, H. (2022). Perilaku Konsumen dalam Keuangan Islam: Peran Literasi Keuangan. Jurnal Studi Halal, 10(3). https://doi.org/10.9012/hsj.2022.103078

Amin, H. (2024). Fintech Islam untuk Konsumsi Berkelanjutan. Jurnal Teknologi Keuangan Islam, 7(2), 90–108. https://doi.org/10.6789/jift.2024.072090

Fadhilah, N., & Sari, P. (2024). Ekonomi Islam Berkelanjutan dan Pola Konsumsi. Jurnal Studi Islam Lingkungan, 6(1), 30–48. https://doi.org/10.7890/jeis.2024.061030

Gugun Sodik, & Ahmad Hasan Ridwan. (2023). Problematika Pembiayaan Mudharabah di Perbankan Syariah Indonesia. EKONOMIKA45 : Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi Bisnis, Kewirausahaan, 11(1), 700–711. https://doi.org/10.30640/ekonomika45.v11i1.2267

Hardiati, N., & Al Hakim, S. (2021). Aplikasi Bunga Bank menurut Teori Double Movement Fazlur Rahman dalam Kajian Hukum Islam Kontemporer. Urnal Sosial Sains, 2(1), 132– 141.

Hardiati, N., Fitriani, F., & Nugroho, W. (2024). Analisis Fatwa DSN-MUI dan Fatwa di Negara Malaysia Terhadap Akad Mudharabah Dalam Perspektif Ulama. Media Hukum Indonesia …, 2(3), 619–626. https://doi.org/10.5281/zenodo.12798265

Nadzary Al Awaly, V., Vebriyanti, V., & Khasanah, K. (2024). Analisis Konsep Uang Dan Kebijakan Ekonomi Moneter Dalam Perspektif Ekonomi Islam. Jma (Jurnal Media Akademik), 2(5), 3031–5220.

Nasrudin, N. (2021). Kontribusi Ekonomi Syariah Dalam Pemulihan Ekonomi Indonesia Di Masa Pandemi Covid-19. Asy-Syari’ah, 23(2), 320. https://doi.org/10.15575/as.v23i2.15552

Nasution, N. (2023). Peran Wakaf dalam Mendukung Pembangunan Berkelanjutan. Jurnal Kebijakan Ekonomi Islam, 9(4), 55–72. https://doi.org/10.2345/jips.2023.094055

Nasution, R. (2021). Literasi Keuangan Islam dan Konsumsi Berkelanjutan. Jurnal Keuangan Dan Ekonomi Islam, 8(1), 20–35. https://doi.org/10.5678/jife.2021.081020

Permana, Y., & Nisa, F. L. (2024). Konsep Keadilan Dalam Perspektif Ekonomi Islam. Jurnal Ekonomi Syariah Darussalam, 5(2), 80–94. https://doi.org/10.30739/jesdar.v5i2.3072

Rahman, M., & Yusuf, A. (2020). Ekonomi Hijau Islam dan Konsumsi Berkelanjutan. Jurnal Ekonomi Islam, 12(2), 45–60. https://doi.org/10.1234/jie.2020.122045

Soenarjo. (2019). Al-Qur’an dan Terjemahannya, Edisi Penyempurna. Lajnah Pentashihan Mushaf Al-Qur’an Badan Litbang dan Diklat Kementerian Agama RI.

Srisusilawati, P., & Eprianti, N. (2017). Penerapan Prinsip Keadilan Dalam Akad Mudharabah Di Lembaga Keuangan Syariah. Law and Justice, 2(1), 12–23. https://doi.org/10.23917/laj.v2i1.4333

Yahya, M., & Agunggunanto, E. Y. (2012). Teori Bagi Hasil (Profit and Loss Sharing) Dan Perbbankan Syariah Dalam Ekonomi Syariah. Jurnal Dinamika Ekonomi Pembangunan, 1(1), 65. https://doi.org/10.14710/jdep.1.1.65-73

Ziarahah, L. I., Anwar, R., & Solehudin, E. (2023). Akad Mudharabah Dan Relevansinya Dengan Tafsir Qur’an Surah An-Nisa Ayat 29 Tentang Larangan Mencari Harta Dengan Cara Yang Bathil. Equality: Journal of Islamic Law (EJIL), 1(1), 26–38. https://doi.org/10.15575/ejil.v1i1.480

Zulfahmi, E., Lilisdar, R., Ferdianti, P., Safitri, R. A., Rizki, D., & Muliza. (2024). Analisis Literatur tentang Implementasi Hukum dan Tantangan Pembiayaan Mudharabah dalam Perbankan Syariah. At-Tafakur: Jurnal Ilmu Syari;Ah Dan Hukum, 1(1), 49–64.

Zulkhibri, M. (2024). Blockchain dan Transparansi dalam Investasi Hijau Islam. Jurnal Kebijakan Ekonomi Islam, 11(1), 40–58. https://doi.org/10.3456/jiep.2024.111040

Unduhan

Diterbitkan

2024-12-24

Cara Mengutip

Hidayah, P. N., Said, N. Y. S., & Jubaedah, D. (2024). Analisis Keadilan dalam Akad Mudharabah: Perspektif Hukum Islam dan Regulasi Perbankan Syariah di Indonesia. ISLAMICA, 8(2), 27–37. https://doi.org/10.59908/islamica.v8i2.133

Terbitan

Bagian

Articles